Alumni Program Pasca Sarjana kerja sama Sekolah Tinggi Theologia Injili Arastamar (SETIA) Jakarta dengan Groningen Zending Deputaten (GZD) Belanda telah menamatkan 27 Mahasiswa dalam acara wisuda yang telah berlangsung pada hari Kamis, 13 Mei 2010 di Hotel Orchad Jakarta.
Dua puluh tujuh alumni yang wisuda tersebut adalah angkatan I dari program tersebut telah menyelesaikan studi yang telah dimulai pada bulan Maret 2008-Mei 2010. Adapun keduapuluh tujuh Alumni tersebut yaitu:
1. Ev. Adrian A. Sun, M.Div (staf SETIA Jakarta)
2. Pdt. Adrianus Bery, M>Div (Korsek GKSI Singkawang, Kalimantan Barat)
3. Pdt. Aprianus Moimau, M.Div (Disen di SETIA Jakarta)
4. Pdt. Alpon Sihite, M.Div (Staf Pengajar SMTK Alor, NTT)
5. Pdt. Carles Oematan, M.Div (Gembala jemaat GKSI Makedonia, Jakarta)
6. Ev. Cari Akal Manao, M.Div (Direktur SETIA Manokwari, Papua Barat)
7. Ev. Ernawati, M.Div (Staf pengajar SMTK Toraja, Sulsel)
8. Ev. Elishabet Simai, M.Div (Dosen STT SETIA Ngabang, Kalbar)
9. Pdt. Exon Boling, M.Div (Gembala Jemaat GKSI Kediri, Jatim)
10. Pdt. Juni Yokiman, M.Div (Dosen SETIA Siau, Sulut)
11. Pdt. Malik D. Bambangan, M.Div (Direktur SMTK Mamuju, Sulbar)
12. Ev. Manase Gulo, M.Div (Dosen SETIA Bengkulu)
13. Pdt. Martinus Manek Nikan, M.Div (Direktur SETIA Merauke, PAPUA)
14. Ev. Masrifiktro Benusu, M.Div (Staf pengajar SMTK Narumonda, Sumut)
15. Ev. Matius Bongngi, M.Div (Staf SETIA Jakarta)
16. Ev. Moses Wibowo, M.Div (Direktur SMTK Karang Anyar, Jateng)
17. Pdt. Narsing Marriba, M.Div (Ketua Sektor GKSI Toraja)
18. Ev. Netsen Juali, M.Div (Staf Pengajar SMTK Putusibau, Kalteng)
19. Ev. Sanotona Gulo, M.Div (Direktur SETIA Moale, Nias, Sumut)
20. Ev. Sensius A. Karlau, M.Div (Direktus SETIA Wamena, PAPUA)
21. Ev. Simeon Yefta Tampani, M.Div (Dosen SETIA Jakarta)
22. Ev. Sumarno, M.Div (Dosen SETIA Jakarta)
23. Pdt. Terah Y. Manu, M.Div (Dosen SETIA Pekan Baru, Riau)
24. Pdt. Tambol Tua Manulang, M.Div (Dosen SETIA Pekan BAru, Riau)
25. Pdt. Tertulianus M. Timu, M.Div (Ketua BPW GKSI Sulsel)
26. Pdt. Yeremia Hia, M.Div (Dosen SETIA Ngabang, Kalbar)
27. Ev. Yosefina Beri, M.Div (Staf Pengajar SMTK Sriti, Sulsel)
Kami mengucapkan terima kasih kepada Dewan Dosen yang telah berjerihlelah mengajar dan membimbing kami, diantaranya:
1. Pdt. Dr. Matheus Mangentang, M.Th
2. Pdt. Dick Mak, M.Th
3. Ev. Marinus T. Waang, M.Th
4. Ev. Yusuph A. Lifire, M.Th
5. Pdt. Dr. (Cand) Yonas Muanley, M.Th
6. Pdt. Edwrard Sitepu, M.Th
7. Pdt. Dr. Jan Boersema
8. Pdt. Dr. Gerit Rimer
9. Pdt. Dr. Dirk Grifoen
Terimakasih untuk semua pihak yang telah mendukung kami sehingga dapat menyelesaikan studi tepat waktu. Kami mohon dukungan doa agar kami senantiasa dimampukan oleh Tuhan untuk terus menjadi alat-Nya dan terus menjadi saksi bagi kemuliaan Allah Tritunggal yaitu Bapa, Anak (Yesus Kristus) dan Roh Kudus............Amin
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapus